Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pengertian Akuntansi

Pengertian akuntansi
Adalah proses pencatatan, identifikasi, pengukuran dan komunikasi informasi ekonomi yang relevan bagi para pengambil keputusan

Tujuan akuntansi
Memberikan informasi  :
1.  Yang bermanfaat untuK pengambilan keputusan investasi & kredit
2.  Yang bermanfaat untuk membuat taksiran cash flow
3.  Tentang sumber-sumber ekonomi yg dimiliki perusahaan, beserta perubahannya

Syarat kualitas informasi akuntansi
         Dapat dipahami
         Relevan
         Materialitas
         Keandalan
         Penyajian yang jujur
         Subtansi lebih unggul dari bentuk
         Netralitas
         Pertimbangan yang sehat
         Kelengkapan
         Dapat dibandingkan


Pengguna/pemakai  Informasi Akuntansi
         Investor
         Manajemen perusahaan
         Pemasok /supplier
         Pelanggan
         Karyawan
         Kreditor
         Pesaing
         Pemerintah
         Wartawan
         Masyarakat

Bidang akuntansi
         Akuntansi Keuangan
         Akuntansi Manajemen
         Akuntansi Biaya
         Akuntansi Pemeriksaan
         Akuntansi Perpajakan
         Akuntansi Pemerintahan
         Akuntansi Anggaran
         Sistem Akuntansi
         Akuntansi Kemasyarakatan/publik
         Akuntansi Pendidikan

Profesi Akuntansi
         Akuntan publik
         Akuntan manajemen
         Akuntan pemerintah
         Akuntan pendidik